
Carnya sebagai berikut :
Langkah 1
- Buka Coreldraw > New > Buatlah kotak menggunakan Rectangle Tool dengan ukuran 9 x 5,5 cm (saya berpedoman pada ukuran standart kartu nama)
- Klik pada objek kotak menggunakan Pen Tool kemudian perhatikan properti bar diatas,Pada propertis Corner Roundness ganti 0 menjadi 5 tujuannya agar sisi pojok pada kotak agar lebih melengkung

Langkah 2
- Klik Fill Tool
- Pilih Fountain Fill Dialog (menberikan warna gradient pada objek)
- Aturlah Type = Linear, Angle = -90, From = Blue, To = Cygan dan Mid-Point = 50 lalu tekan OK. Atau anda bisa ikuti sesuai dengan gambar berikut.

Langkah 3
Butlah persegi panjang dengan menggunakan Bezier Tool, Sehingga membentuk objek seperti gambar dibawah ini:

Langlah 4
Klil Pada Shape Tool kemudian Blok Objek 1 (gambar diatas) dan Klik Kanan dan pilih Curves. Ini bertujuan agar garis yang dibuat pada langkah 3.

Langkah 5
Selanjutnya, tarik garis lurus yang baru dibuat hingga melengkung sesuai dengan kesukaan anda.

Langkah 6
- Buatlah warna background yang telah dibuat pada 3, 6 dan 5 sesuai dengan keinginan anda. Kali ini saya menggunakan warna putih.
- Pilih Interactive Trnsparency Tool untuk memberikan efek transparan pada objek (1)
- Klik pada Objek 1 kemudian Tarik Garis hingga membentuk transparansi objek seperti dibawah ini:

Langkah 7
Buatlah 2 garis lurus menggunakan Bezier Tool serta modifikasi garis ini melengkung seperti yang dilakukan pada langkah diatas.

Wah... ternyata usai sudah tutorial CorelDRAW kali ini. Hasinya kira-kira seperti ini

Semoga berhasil ya shobat semua. Jangan lupa klik Google + 1 sebagai rasa terimah kasih anda atas tutorial ini.
Jika anda berminat untuk memiliki template kartu nama yang keren-keren silakan kunjungi blog ini
Source : Kang Fathur
sip brad thanks infonya,hehe kalo bisa bikinin ane donk sob
ReplyDeleteMantap bro....
ReplyDelete@Rukmana : hehehhehe.. bisa aja tuh, kan udah dikasih caranya...
ReplyDelete@Batik : maksih tlah berkunjung diblog ini gan